Sabtu, 02 Maret 2013

Manfaat Dzikrullah

Manfaat dzikir kepada
Allah atau Dzikrullah atau yang diuraikan Ibnul
Qayyim. Antara lain:
1. Menghidupkan hati
2. Mengusir setan
3. Mengalahkan tipu daya setan
4. Memberikan ridha Allah
5. Menghilangkan rasa gelisah
6. Menanamkan bahagia
7. Membuat cahaya dalam hati dan wajah
8. Menjadi dekat kepada Allah
9. Dll

Dengarkan satu saja, manfaat dzikir yang disampaikan Rasulullah, ketika Ia bertanya
kepada para sahabat, “Apakah diantara kalian
tidak ada yg mampu mendapatkan 1000
kebaikan dalam satu hari?” Para sahabat menjawab, “Bagaimana kami
mendapatkan kebaikan sebanyak itu ya
Rasulullah?” Rasul menjawab, “Bertasbihlah 100 kali setiap
hari, maka itu akan mendatangkan 1000
kebaikan atau akan menghapuskan 1000
kesalahan yang dilakukan”. (HR. Muslim)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar